Rasulullah SAW bersabda : "Sinarilah rumah-rumah kalian dalam batas kemampuan kalian. Karena sesungguhnya rumah yang dibacakan Alquran di dalamnya penghuninya merasa lega dan berlimpah kebaikannya serta dihadiri para malaikat dan setan menyingkir darinya. Dan sesungguhnya rumah yang didalamnya tidak dibacakan Alquran di dalamnya akan terasa sesak bagi penghuninya dan sedikit kebaikannya, dijauhi malaikat dan dihadiri setan."
(HR. Abu Na'im)
Powered by Telkomsel BlackBerry®
(HR. Abu Na'im)
Powered by Telkomsel BlackBerry®
Komentar
Posting Komentar